Merubah Tampilan WhatsApp Android Persis Seperti iPhone

WhatsApp adalah aplikasi chatting paling laris di Indonesia bukan? Aplikasi sederhana tanpa iklan ini begitu banyak diminati dibandingkan aplikasi sejenis lainnya.

Bagi pengguna Android. Tentu sudah paham dengan tampilan WhatsAppnya. Tampilan WhatsApp pada Android dan iPhone memang kerap sangat berbeda. Oleh karena itu, tak heran jika pengguna Android ingin mencicipi WhatsApp rasa iOS di Android.

Baca juga:


Tapi tenang, disini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara Merubah Tampilan WhatsApp Android Persis Seperti iPhone.

Langkah 1...
Backup dahulu data WhatsApp kamu.

Langkah 2...
Download Aplikasi WhatsApp Plus disini dan Tema untuk iPhone nya disini

Langkah 3...
Setelah itu, Uninstall WhatsApp kamu. Dan Install WhatsApp Plus yang barusan kamu download tadi

Langkah 4...
Kemudian, daftar kan kembali layaknya seperti kamu baru mendaftar WhatsApp. Jangan lupa pilih Pulihkan untuk me-restore data yang kamu backup  tadi

Langkah 5...
Jika sudah, pergi ke tombol titik tiga sejajar > Plus Settings > More > Load

Langkah 6...
Cari dimana kamu simpan file Tema yang kamu download dengan nama "ios_theme_by_yudz"

Langkah 7...
Jika sudah ketemu silahkan pilih.

Langkah 8...
Jika muncul pilihan minta Restart klik OK

WhatsApp akan otomatis terbuka kembali. Dan taraa, aplikasi WhatsApp kamu sudah seperti iPhone bukan?

Saya rasa sekian tutorial yang bisa saya berikan. Jika kurang paham, kamu bisa simak video di bawah ini:

0 komentar