Siapa yang tidak kenal dengan aplikasi satu ini ya? Aplikasi yang memudahkan kita untuk mengirim file apapun bahkan kecepatannya sepuluh kali lebih cepat dari pada Bluetooth. Wow!
Nah, mungkin salah satu dari kamu ada yang bertanya-tanya bagaimana mengirim file lewat shareit dari pc atau komputer ke android? sampai-sampai kamu masuk ke artikel ini.
Baca juga:
Sesuai judulnya, saya akan memberikan tutorial bagaimana caranya berbagi file dari pc ke android.
Bahan yang kamu butuhkan tentunya aplikasi ShareIt untuk pc nya yaa...
Kamu bisa download dibawah ini jika belum punya.
Kemudian kamu juga sudah memasang aplikasi ShareIt juga di Android-mu. Download saja di Playstore atau kamu bisa kesini
Perlengkapan sudah siap? Mari kita bereksperimen hehe...
Langkah 1...
Instal aplikasi ShareIt di PC dan Android
Langkah 2...
Buka aplikasi ShareIt di PC
Langkah 3...
Jika masih perdana, kamu akan diberikan info step-by-step bagaimana cara menggunakannya
Lewati saja semuanya dan klik Start
Langkah 4...
Jika kamu disuruh mengatur nama penggunanya, aturlah terlebih dahulu
Langkah 5...
Kemudian jika sudah, klik Send
Langkah 6...
Kemudian klik tombol Browse dan pilih file yang ingin kamu kirim. Kamu juga bisa melakukannya dengan cara drag-drop
Langkah 7...
Jika sudah, buka aplikasi ShareIt yang di Android
Langkah 8...
Kemudian pilih Terima atau Receive jika dalam bahasa inggris. Kemudian klik Sambungkan ke PC, ini berfungsi agar device android mu dapat ditemukan oleh ShareIt PC
Langkah 9...
Kemudian kembali ke PC, klik Next
Langkah 10...
Akan muncul device Android mu, klik deh!
Nah lantas gimana jika mengirim file dari Android ke PC?
Sama dengan cara mengirim file android ke android. Bedanya kamu hanya perlu menekan tombol Sambungkan ke PC sewaktu pencarian (seperti langkah 8)
Note:
- Pastikan data dalam keadaan off
Sekian tutorial yang bisa saya bagikan. Semoga bermanfaat!
0 komentar